Pada jaman dahulu ( baheula) sebelum ada photo berwarna, foto hitam putih menjadi andalan. Gambar yang sama tentu tak bisa di dapatkan kembali dengan kamera baru nan canggih alias momennya udah lewat. - ( Baca Juga : Buat Efek 3D Di Photoshop )
Tidak perlu kecewa dengan aplikasi photoshop foto hitam putih anda bisa di buat menjadi berwarna, caranya cukup mudah saja..
- Siapkan foto hitam putih yang akan di buat menjadi berwarna dalam format digital.
- Buka foto tersebut dengan photoshop.
- Ubah foreground menjadi hitam dan background menjadi putih, lalu klik "Edit In Quick Mask Mode".
- warnai bagian kulit terlebih dahulu dengan "brush tool"
- setelah itu klik pada "Edit in Standar Mode"
- Lakukan inverse dengan menekan tombol "Ctrl=Shif+I" Bersamaan.
- Untuk melakukan pewarnaan tekan "Ctrl+U", lalu masukan Hue: 40, Saturation: 20, lightness: -10 dan Colorize.
- Terakhir Ulangi langkah di atas untuk mewarnai bagian bibir, baju, dan latar belakangnya.
Pada trik di atas kita sudah mempelajari cara untuk Buat Efek Photo Hitam Putih jadi Berwarna. Bagaimana untuk sebaliknya, foto berwarna menjadi hitam putih plus efek krayon?Caranya cukup mudah...
- Jalankan photoshop. Buka gambar yang akan di ubah warnanya.
- Pilih Menu "File →New"
- masukan gambar yang telah di buka ke file gmabar baru.
- Klik pad menu "Filter →Sketch→Conte Crayon".
- Setelah muncul jendela Conte Crayon, Atur Gambar Sesuai keinginan.
- klik "Ok".selesai deh.
- Simpan Foto anda Baik² ya.
No comments:
Post a Comment