Sunday, April 1, 2012

Fountain fill linear di coreldraw

Fountain fill  
Selain dengan color fill sederhana,kita juga dapat mengisi obyek- obyek curve Tertutup dengan metode fill lainnya, seperti fountain fill dan pattern fill. Di artikel ini kita akan membahas advanced fill, khususnya untuk linear fountain fill yang sering digunakan.Fill yang non- color fill dapat diakses melalui fill tool pada toolbox, atau yang lebih praktis adalah melalui interactive fill tool [G], dan memilih type fill yang anda inginkan dari property bar. Fountain fill sendiri ada empat jenis:
  1. linear.
  2. conical.
  3. radial dan 
  4. square.
Secara garis besar, semua berfungsi untuk membuat fill dengan gradasi dari satu warna ke warna lainnya, secara gradual. Ini dikenal juga dengan istilah gradient. Perubahan dari satu warna ke warna lainnya dapat berlangsung secara direct, spectral counter clockwise (ccw), maupun spectral clockwise (cw).

read more »

No comments:

Post a Comment